News Breaking
Youtube
wb_sunny

Breaking News

Semakin Dekat Kita Kepada Tuhan, Semakin Iman Kita Bertumbuh

Semakin Dekat Kita Kepada Tuhan, Semakin Iman Kita Bertumbuh

RENUNGAN TABLOID TRUTH- Shalom, pada dasarnya manusia diciptakan dengan akal pikiran, sehingga manusia pada dasarnya adalah makhluk yang bersifat logis. Untuk melakukan atau mempercayai sesuatu, manusia terlebih dahulu harus dapat menerimanya dengan akal pikirannya.

Yohanes 20:29 (TB)  Kata Yesus kepadanya: "Karena engkau telah melihat Aku, maka engkau percaya. Berbahagialah mereka yang tidak melihat, namun percaya."
Dengan iman kita bisa melihat bahwa janji Tuhan nyata dalam kehidupan kita. Semakin dekat kita kepada Tuhan, semakin iman kita bertumbuh dan semakin jelas kita dapat melihat Tuhan. Jejak kaki Tuhan nyata dalam kehidupan kita sehari-hari, dan kita dapat melihatnya jika kita mengalami perjumpaan dengan Tuhan secara spiritual setiap hari.
 Kristus Yesus memberkati. Soli Deo Gloria. (JTS)

Tags

Newsletter Signup

Sed ut perspiciatis unde omnis iste natus error sit voluptatem accusantium doloremque.