TUHAN adalah Kekuatanku & Perisaiku
Namun berusahalah selalu untuk bersyukur, karena dengan sikat hati yang bersyukur disana ada kekuatan untuk menahan segala problem hidupmu. Percayakanlah keyakinanmu bahwa Tuhan tak membiarkan dirimu tetap ditengah badai.
TUHAN adalah kekuatanku dan perisaiku; kepada-Nya hatiku percaya. Aku tertolong sebab itu beria-ria hatiku, dan dengan nyanyianku aku bersyukur kepada-Nya.
Mazmur 28:7
Immanuel....